Ikut Duka Cita, Bripka Sandi Aziz SH Bhabinkamtibmas Desa Sarajaya Polresta Cirebon Hantar Warga Meninggal Dunia ke Pemakaman 10



Polresta Cirebon Polda Jabar – Bripka Sandi aziz SH selaku Bhabinkamtibmas Desa sarajaya Polresta Cirebon pada hari minggu tanggal 04 Mei 2023 mengantarkan salah satu warga desa binaan yang meninggal dunia di pemakaman umum Desa Sarajaya Kecamatan Lemahabang Kabupaten cirebon

Dan dalam kesempatan tersebut bhabinkamtibmas Bripka Sandi Aziz bahwa atas nama keluarga besar Polsek LA Polresta Cirebon menyampaikan rasa simpati turut berduka cita atas meninggalnya warga dan mendoakan semoga amal ibadah diterima oleh Allah SWT serta keluarga yang ditinggalkan diberikan kekuatan dan ketabahan dalam menghadapi segala cobaan dari Allah SWT

Dan di sela proses pemakaman tersebut Bhabinkamtibmas Bripka Sandi Aziz menjelaskan bahwa sebagai bhabinkamtibmas ianya harus  hadir dalam setiap ada permasalahan di desanya selain itu juga sebagai bentuk rasa kedekatan antara bhabinkamtibmas dengan warga nya maka harus hadir termasuk melaksanakan takziah terhadap warga yang meninggal dunia ” Sebagai ujung tombak kepolisian yang bersentuhan langsung dengan masyarakat, saya siap hadir di tengah masyarakat dalam setiap situasi yang membutuhkan kehadiran polisi ” Demikian kata Bripka Sandi Aziz

Polresta Cirebon